Kalianget (08/04) – Mengawali semangat baru pasca Hari Raya Idul Fitri 1446 H, keluarga besar PT Garam menggelar acara Halal Bi Halal pada Selasa, 8 April 2025, bertempat di Hall PT Garam Kalianget. Dengan mengusung tema “Merajut Silaturahmi, Menguatkan Kolaborasi”, kegiatan ini menjadi momentum penting untuk mempererat hubungan antar karyawan sekaligus menumbuhkan kembali semangat kerja usai libur panjang lebaran.
Halal Bi Halal kali ini digelar dengan suasana yang lebih hang
Sumenep, 17 Maret 2025 – PT Garam kembali menunjukkan komitmennya dalam tanggung jawab sosial perusahaan dengan menyerahkan zakat fitrah senilai Rp. 32.895.000 kepada Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Sumenep. Penyerahan zakat yang diperuntukkan bagi warga yang membutuhkan ini berlangsung di Kantor PT Garam Sumenep pada Senin (17/3/2025).
Zakat fitrah yang diserahkan oleh PT Garam merupakan hasil pengumpulan dari seluruh karyawan perusahaan, dengan masing-masing karyawan memberikan sumba
Pamekasan, 11 Maret 2025 – PT Garam, perusahaan yang bergerak di sektor produksi garam nasional, kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung ketahanan pangan nasional melalui program swasembada garam. Sebagai bagian dari upaya tersebut, PT Garam melakukan kunjungan kepada Badan Silaturahmi Ulama Pesantren Se-Madura (BASSRA) untuk mempererat kerjasama dalam mendukung program swasembada garam, yang menjadi salah satu fokus utama pemerintah Indonesia.
Kunjungan ini bertujuan untuk memint
Sumenep, 2 Maret 2025 – PT Garam, perusahaan yang bergerak di bidang produksi garam dibawah naugan Holding Pangan ID Food, kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung program strategis nasional pemerintah terkait swasembada garam dan hilirisasi industri soda ash. Dengan stok garam mencapai 245 ribu ton, PT Garam siap memenuhi kebutuhan industri dalam negeri, khususnya di awal tahun 2025. Selain itu, perusahaan juga tengah mempersiapkan langkah strategis untuk menyerap garam rakyat
Surabaya, 12 Februari 2025 – PT Garam, PT Pabrik Gula Rajawali I, dan PT Perusahaan Perdagangan Indonesia (PPI), yang tergabung dalam ID FOOD di bawah naungan PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero), secara resmi menjalin kerja sama dengan Kejaksaan Tinggi Jawa Timur dalam bidang hukum perdata dan tata usaha negara.
Acara penandatanganan perjanjian kerja sama ini diselenggarakan pada Rabu, 12 Februari 2025, di Kantor Kejaksaan Tinggi Jawa Timur dan dihadiri oleh Kepala Kejaksaan Tinggi
Sumenep, 11 Februari 2025 – PT Garam menunjukkan komitmennya terhadap Kesehatan dengan menggelar Talk Show Cancer Awareness bertema "United by Unique", dalam rangka memperingati Hari Kanker Sedunia. Acara ini menghadirkan dr. Febrina Dwi Ariani, dokter dari RSI Garam Kalianget, sebagai pembicara utama.
Talk show ini dihadiri oleh Direktur Keuangan, SDM, dan Manajemen Risiko PT Garam Drs. Ahyanizzaman, Ak., CA., FCMA., CGMA.,, jajaran General Manager, Manager PT Garam, serta perwakila