Musim panen garam dimulai dari timur indonesia, pada awal musim panen garam mencapai lebih dari 150 ton pada hari ini.
Kualitas garam yang bagus dihasilkan dengan adanya teknologi yang di rancang oleh Divisi Produksi Garam Bahan Baku PT Garam yang di aplikasikan di seluruh area pegaraman milik PT Garam.
Kegiatan Safari Ramadhan PT Garam di eal Pegaraman Sumenep1 dan 3 dihadiri oleh Forpimka dan warga setempat dengan rangkaian kegiatan dari Khatam Quran, Tausiyah, PT Garam Berbagi, hingga buka puasa bersama Warga Sekitar.
Kegiatan Safari Ramadhan PT Garam di areal Pegaraman Pamekasan dihadiri oleh Forpimka dan warga setempat dengan rangkaian kegiatan dari Khatam Quran, Tausiyah, PT Garam Berbagi, hingga buka puasa bersama Warga Sekitar.
Kegiatan Safari Ramadhan PT Garam di Kupang NTT dersama dengan PT Pelindo III dihadiri oleh 1000 Anak yatim, Forpimda, Forpimka dan warga setempat dengan rangkaian kegiatan dari Khatam Quran, Tausiyah, Hiburan Rakyat, BUMN Berbagi, hingga buka puasa bersama.
Penandatanganan perjanjian Kerjasama Distribusi & Penjualan antara PT Garam dengan PT Kimia Farma.
Sebagai wujud sinergi BUMN kerjasama yang dibangun kedua perusahaan memberikan value yang dapat saling mendorong perkembangan perusahaan.
Peringatan Nuzulul Quran dan Buka Bersama Keluarga Besar PT Garam bersama masyarakat kalianget dengan melakukan Khatam Quran dan buka puasa serta pendalaman makna tentang nuzulul quran menurut Nabi Muhammad SAW.